TUGAS PENDAHULUAN MODUL 3
1. Jelaskan pengertian hukum ohm, dan hukum kirchoff,
Jawab :
Hukum Ohm: Menyatakan bahwa besar arus listrik yang mengalir pada suatu penghantar berbanding lurus dengan tegangan yang diberikan padanya dan berbanding terbalik dengan hambatannya. Rumusnya:
Hukum Kirchhoff:
Hukum Arus Kirchhoff (KCL): Jumlah arus yang masuk ke suatu titik percabangan sama dengan jumlah arus yang keluar dari titik tersebut.
- Hukum Tegangan Kirchhoff (KVL): Jumlah seluruh perubahan tegangan di dalam satu loop tertutup adalah nol.
Jawab :
Analisis Mesh: Metode untuk menyelesaikan rangkaian listrik dengan mengidentifikasi arus mesh (loop tertutup independen) dan menerapkan KVL.
Analisis Nodal: Metode yang menggunakan tegangan pada simpul (node) sebagai variabel utama, dengan menerapkan KCL.
- Teorema Thevenin: Menyederhanakan rangkaian linear kompleks menjadi sumber tegangan tunggal () yang diseri dengan resistansi Thevenin ().
Jawab :
Voltage Divider: Rumus untuk membagi tegangan pada resistor yang terhubung seri:
Current Divider: Rumus untuk membagi arus pada resistor paralel:
Loop I1 :
3kΩI1 - 1kΩI2 = 12......(1)
I1 = (12 + 1kΩI2 )/ 3kΩ.....(4)
Loop I2 :
I2R4 + R7(I2-I1) + I2R3 + R8(I2-I3) = 0
4kΩI2 - 1kΩI1 - 1kΩI3 = 0....(2)
Loop I3 :
I3R6 + R8(I3-I2) + R5I3 + RLI3 = 0
4kΩI3 - 1kΩI3 = 0.....(3)
Substitusi persamaan 4 ke 2.
4kΩI2 - 1kΩ( 12 + 1kΩI2/3kΩ) -1kΩI2 = 0
3666,67I2 - 1kΩI3 = 4
Dengan Metode Crammer:
Determinan I3 = (-1kΩ x -1kΩ ) x 0 = -4000
I3 = Det.I3/Det. = 2,926 x 10^-4 A
VRL = I3 xRL = 2,926 x 10^-4 x 1000 = 0,2926 mV, karena efek pembagi tegangan bertingkat
VRL = 292,6 V
Jawab :
Kemudahan Analisis: Menyederhanakan rangkaian kompleks menjadi satu sumber dan satu resistor, memudahkan perhitungan untuk beban yang bervariasi.
Fokus pada Komponen Tertentu: Berguna ketika hanya ingin menganalisis pengaruh beban tertentu tanpa menghitung ulang seluruh rangkaian.


Komentar
Posting Komentar